Jumat, 23 Mei 2014

Cara membuat logo sederhana di CorelDraw


- Pertama buat persegi panjang dengan rectangle tool lalu atur ketumpulannya hingga 20 derajat sudut             dengan cara klik shape tool


- Buat lagi objek persegi tetapi dengan ukuran yang lebih kecil untuk layar monitornya jangan lupa atur             sudutnya seperti cara di atas


- seleksi kedua objek tersebut, lalu klik back minus front untuk memotong objek tengah


- Kemudian kita buat tombolnya dengan cara buat persegi sama sisi dengan mengklik rectangle tool agar         perseginya berbentuk proposional, saat objek tersebut di drag tekan ctrl dengan waktu yang bersamaan


- Setelah itu buatlah persegi menjadi tumpul dengan ketumpulan kisaran 45 derajat


- Duplikatkan objek yang baru di buat sebanyak 13 objek, lalu atur posisi objek tersebut samakan dengan     bentuk tombol di handphone, pada saat di drag jangan lupa menekan shift pada keyboard


- setelah berbentuk seperti handphone kemudia kita gabungkan objek-objek tersebut dengan cara select         semua object yang telah di buat lalu tekan ctrl+G pada keyboard tujuannya untuk menggabungkan semua     objek tersebut


- Buat antena handphone dengan menggunakan persegi panjang dan elips


- Jika sudah membuat antena handphone kita bisa menggabungkan semua objek yang sudah di buat dengan     cara yang sama seperti cara di atas, icon sederhana (telepon) sudah jadi

SELAMAT MENCOBA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar